Prediksi NORWICH CITY FC vs AFC BOURNEMOUTH 25 Agustus 2021 Jam 01.45 WIB

Posted on: | in EFL Cup

NORWICH CITY FC

NORWICH CITY FC

Stadion Carrow Road
AFC BOURNEMOUTH

AFC BOURNEMOUTH


Perhelatan Piala Liga Inggris musim baru sudah masuk babak kedua. Piala Liga Inggris diikuti oleh klub dari Liga Primer Inggris hingga League Two. Tengah pekan ini, serentak akan digelar laga dalam babak kedua ini.

Salah satu laga dalam babak kedua ini mempertemukan Norwich City menjamu AFC Bournemouth. Dua klub ini sudah bertanding dalam kompetisi domestik. Kedua klub ini berasal dari kompetisi domestik berbeda.

  • Kekuatan Tim

Tim tuan rumah, Norwich City, adalah klub promosi di Liga Primer Inggris musim 2021/2022 ini. Berada di Liga Primer Inggris, Norwich City langsung masuk babak kedua. Norwich City tak perlu melalui babak pertama.

Berstatus sebagai tim promosi, Norwich City kesulitan bersaing. Norwich City sudah bertanding 2 kali di Liga Primer Inggris. Norwich City menelan 2 kekalahan beruntun dalam 2 laga tadi.

Menghadapi klub dari kasta lebih rendah seperti Bournemouth, menjadi kesempatan bagi Norwich City untuk meraih kemenangan. Apalagi, Norwich City akan bermain dikandang sendiri. Dukungan fans akan membuat motivasi pemain Norwich City naik.

Tim penantang, AFC Bournemouth, berasal dari Championship Inggris. AFC Bournemouth lolos dari ke babak kedua usai menang di babak sebelumnya. AFC Bournemouth menang atas MK Down dengan skor dengan skor 5-0.

Berbeda dengan Norwich City, AFC Bournemouth memulai musim ini dengan cukup baik. AFC Bournemouth meraup 8 poin dari 4 laga. Permainan AFC Bournemouth cukup baik dalam 4 laga tadi.

Saat ini, kondisi tim Norwich City sedang limbung di awal musim. AFC Bournemouth datang dengan kondisi tim lebih baik. AFC Bournemouth bisa membuat Norwich City kesulitan di babak kedua ini.

  • Rekor Pertemuan

Beberapa tahun terakhir, kedua klub ini bersaing di Championship Inggris. Sejak tahun 2018 lalu, kedua klub ini sudah bertemu 5 kali. AFC Bournemouth lebih unggul saat melawan Norwich City.

Lihat Juga:  Prediksi STOKE CITY vs TOTTENHAM HOTSPUR FC 24 Desember 2020 Jam 00.20 WIB

Tercatat, AFC Bournemouth meraih 3 kemenangan, sekali imbang dan sekali laga dimenangkan oleh Norwich City. Musim lalu, AFC Bournemouth menang 2 kali menang beruntun atas Norwich City, baik dikandang maupun tandang.

  • Tren Permainan

Menghadapi musim baru ini, Norwich City tak banyak menggelar laga uji coba di masa pra-musim lalu. Norwich City hanya menggelar 4 laga uji coba di masa pra-musim lalu. Norwich City meraih 3 kemenangan dan sekali kalah.

Namun, Norwich City tak bisa meneruskan saat bermain dalam ajang resmi. Norwich City sudah berlaga dalam 2 laga resmi. Hasilnya, Norwich City menelan 2 kekalahan beruntun. Tak hanya kalah, Norwich City kebobolan hingga 8 gol dalam 2 laga tadi.

Tren AFC Bournemouth lebih baik dari Norwich City. AFC Bournemouth sudah 5 kali berlaga dalam ajang resmi. AFC Bournemouth sudah bertanding dalam ajang Championship Inggris dan Piala Liga Inggris.

Pada 5 laga tadi, AFC Bournemouth meraih 3 kemenangan dan 2 kali imbang. Dua kemenangan didapat dalam ajang Championship dan sekali laga dimenangkan dalam ajang Piala Liga Inggris. Terakhir, AFC Bournemouth bermain imbang 2-2 saat melawan Blackpool.

Head to head NORWICH CITY FC vs AFC BOURNEMOUTH :

18/04/21 : Norwich City FC 1 – 3 AFC Bournemouth

27/09/20 : AFC Bournemouth 1 – 0 Norwich City FC

18/01/20 : Norwich City FC 1 – 0 AFC Bournemouth

19/10/19 : AFC Bournemouth 0 – 0 Norwich City FC

31/10/18 : AFC Bournemouth 2 – 1 Norwich City FC

Lima pertandingan terakhir NORWICH CITY FC :

20/07/21 : Norwich City FC 1 – 0 Lincoln City FC

04/08/21 : Norwich City FC 5 – 0 Gillingham FC

07/08/21 : Newcastle United FC 3 – 0 Norwich City FC

14/08/21 : Norwich City FC 0 – 3 Liverpool FC

21/08/21 : Manchester City FC 5 – 0 Norwich City FC

Lihat Juga:  Prediksi NEWPORT COUNTY vs SOUTHAMPTON FC 26 Agustus 2021 Jam 01.45 WIB

Lima pertandingan terakhir AFC BOURNEMOUTH :

31/07/21 : AFC Bournemouth 5 – 0 Milton Keynes Dons FC

07/08/21 : AFC Bournemouth 2 – 2 West Bromwich Albion FC

14/08/21 : Nottingham Forest FC 1 – 2 AFC Bournemouth

19/08/21 : Birmingham City FC 0 – 2 AFC Bournemouth

21/08/21 : AFC Bournemouth 2 – 2 Blackpool FC

Prediksi Starting XI Dari NORWICH CITY FC vs AFC BOURNEMOUTH:

NORWICH CITY FC (4-3-3) : T. Krul; M. Aarons , G. Hanley, B. Gibson, D. Giannoulis; L. Rupp, B. Gilmour, P. Lees Melou; T. Cantwell, T. Pukki, M. Rashica.

Pelatih : D. Farke

AFC BOURNEMOUTH (4-3-3) : M. Travers; C. Mepham, Z. Rossi, L. Kelly, J. Zemura; J. Stanisla, G. Kilkenny, P. Billing; J. Anthony, D. Solanke, D. Brooks.

Pelatih : S. Parker.

Prediksi Skor Dari NORWICH CITY FC vs AFC BOURNEMOUTH :

NORWICH CITY FC 2 – 2 AFC BOURNEMOUTH

Handicap : 0 : 3/4

Tips : AFC BOURNEMOUTH


Tag dan Keyword Terkait:



COMMENTBOX



PROTIPS LAINNYA

LILLE

LILLE

Stadion Stade Pierre-Mauroy LIHAT TIPS
AC MILAN

AC MILAN

POLANDIA

POLANDIA

Stadion National Stadium Warsaw LIHAT TIPS
BELGIA

BELGIA

PERSIB BANDUNG

PERSIB BANDUNG

Stadion Gelora Bandung Lautan Api LIHAT TIPS
PSIS SEMARANG

PSIS SEMARANG

FANSPAGE