Prediksi PARAGUAY vs BOLIVIA 18 November 2020 Jam 06.00 WIB

Posted on: | in World Cup Qualifiers

Paraguay

Paraguay

Stadion Estadio Defensores del Chaco
Bolivia

Bolivia


Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Amerika Selatan kembali digelar di tengah pekan ini. Kualifikasi Piala Dunia 2022 masuk pekan keempat dan akan serentak digelar.

Salah satu laga dalam pekan keempat ini mempertemukan Paraguay menjamu Bolivia. Laga ini akan digelar di Stadion Estadio Defensores del Chaco, kandang dari Paraguay. Dua negara ini meraih hasil yang sama di pekan ketiga lalu.

Secara rekor pertemuan, kedua negara ini memiliki kekuatan berimbang. Tercatat, dalam 5 laga pertemuan terakhir diantara kedua negara ini, sama-sama meraih 2 kemenangan, sekali imbang dan 2 kali menelan kekalahan. Pada pertemuan terakhir di tahun 2015 dan 2016 lalu, kedua negara ini saling mengalahkan.

Paraguay meraih hasil positif di akhir pekan lalu. Menantang Argentina, Paraguay berhasil menahan imbang tim tuan rumah dengan skor 1-1. Hasil imbang melawan Argentina memberikan rasa percaya diri bagi pemain Paraguay sebelum melawan negara lain.

Pada 3 laga di awal babak kualifikasi ini, Paraguay sudah menorehkan 5 poin. Paraguay belum terkalahkan sejauh ini. Empat poin didapat saat bermain dikandang lawan, sebuah catatan yang tidak mudah didapat oleh negara dengan kekuatan menengah dalam sepakbola Amerika Selatan.

Paraguay sendiri datang pada babak kualifikasi ini dengan skuad yang tak mentereng. Paraguay tidak memiliki pemain bintang yang menonjol. Kolektivitas menjadi kekuatan bagi tim Paraguay sejauh ini.

Tim tuan rumah, Bolivia, meraih hasil buruk di awal babak kualifikasi ini. Pada 3 laga awal di babak kualifikasi ini, Bolivia belum meraih satu poin pun. Bolivia terdampar di dasar klasemen sementara babak kualifikasi zona Amerika Selatan ini.

Akhir pekan lalu, Bolivia menelan kekalahan dari Ekuador. Bermain dikandang lawan, Bolivia kalah dengan skor 2-3. Kekalahan ini menambah keterpurukan yang kini tengah melanda Bolivia.

Lihat Juga:  Prediksi DENMARK vs MOLDOVA 29 Maret 2021 Jam 00.00 WIB

Sama seperti Paraguay, Bolivia tak memiliki pemain menonjol. Selain itu, Bolivia pun belum menemukan bentuk permainan terbaik mereka. Bolivia memiliki masalah ‘akut’ di lini belakang. Pada 3 laga awal di babak kualifikasi ini, jala Bolivia ini sudah kebobolan 10 gol.

Paraguay kembali bermain dikandang sendiri. Paraguay memiliki tren permainan lebih baik dibandingkan Bolivia. Paraguay pun memiliki kolektivitas permainan lebih baik ketimbang Bolivia.    

Head to head PARAGUAY vs BOLIVIA :

16/11/16 : Bolivia 1 – 0 Paraguay

18/11/15 : Paraguay 2 – 1 Bolivia

07/09/13 : Paraguay 4 – 0 Bolivia

10/06/12 : Bolivia 3 – 1 Paraguay

08/06/11 : Paraguay 0 – 0 Bolivia

Lima Pertandingan Terakhir Dari PARAGUAY :

15/11/19 : Bulgaria 0 – 1 Paraguay

19/11/19 : Arab Saudi 0 – 0 Paraguay

09/10/20 : Paraguay 2 – 2 Peru

14/10/20 : Venezuela 0 – 1 Paraguay

13/11/20 : Argentina 1 – 1 Paraguay

Lima Pertandingan Terakhir Dari  BOLIVIA :

11/10/19 : Venezuela 4 – 1 Bolivia

16/10/19 : Bolivia 3 – 1 Haiti   

10/10/20 : Brasil 5 – 0 Bolivia

14/10/20 : Bolivia 1 – 2 Argentina

13/11/20 : Bolivia 2 – 3 Ekuador

Prediksi Starting XI Dari PARAGUAY vs BOLIVIA :

PARAGUAY ( 4-5-1) :  A. Silva; G. Gómez, A. Espínola, J. Alonso, B. Riveros; G. Giménez, M. Almirón, A. Cubas, M. Villasanti, D. Lezcano; Á. Romero.

BOLIVIA ( 4-2-3-1) : R. Quiñónez; José Sagredo, O. Ribera, G. Justiniano, A. Jusino; L. Justiniano, E. Saavedra; C. Arano, J. Arce, C. Saucedo; G. Álvarez.

Prediksi Skor Dari PARAGUAY vs BOLIVIA :

PARAGUAY 2 – 0 BOLIVIA

Handicap : 0 : 1

Over / Under : 2 1/2

Tips : PARAGUAY / UNDER


Tag dan Keyword Terkait:



COMMENTBOX



PROTIPS LAINNYA

Viettel

Viettel

Stadion Leo LIHAT TIPS
Ulsan

Ulsan

SEATTLE SOUNDERS

SEATTLE SOUNDERS

Stadion Lumen Field LIHAT TIPS
DALLAS

DALLAS

MADURA UNITED

MADURA UNITED

Gelora Bangkalan Stadium LIHAT TIPS
DEWA UNITED

DEWA UNITED

FANSPAGE