Prediksi PERSIS SOLO vs PSIS SEMARANG 22 Juni 2022 Jam 16.00 WIB

Posted on: | in Piala Presiden

PERSIS

PERSIS

Stadion Manahan
PSIS SEMARANG

PSIS SEMARANG


Setelah 2 pekan bersaing, persaingan di babak Grup Piala Presiden kian ketat. Babak grup di Grup A berlangsung ketat. Tengah pekan ini, serentak akan digelar laga dalam pekan kedua atau ketiga.

Dua tim asal Jawa Tengah, Persis Solo menjamu PSIS Semarang, akan bertemu di tengah pekan ini. Laga ini akan dihelat di Solo. Kedua tim ini meraih hasil berbeda di laga sebelumnya.

  • Kekuatan Tim

Tim tuan rumah, Persis Solo, gagal menang di laga sebelumnya. Persis Solo hanya bermain imbang 0-0 saat melawan PSS Sleman. Hasil imbang ini jelas merugikan kubu Persis Solo yang bermain dikandang sendiri.

Persis masih punya sisa 3 laga di babak grup ini. Melawan PSIS, menjadi lawan tersulit bagi Persis. Utamanya karena PSIS memiliki skuad yang cukup mumpuni, utamanya di lini depan.

Dua penyerang PSIS, Fortes dan Marukawa, tajam di musim lalu. Lini pertahanan Persis harus bermain solid menghadapi dua penyerang tadi. Persis diuntungkan dengan bermain dikandang sendiri, dengan dukungan langsung dari fans.

Laskar Mahesa Jenar, julukan dari PSIS Semarang, meraih hasil lebih baik di beberapa laga sebelumnya. PSIS terakhir bermain imbang 2-2 saat melawan Dewa United. PSIS sebelumnya membantai Persita dengan skor 6-1.

Sejauh ini, PSIS sudah mengumpulkan 4 poin dari 2 laga terakhir. PSIS tajam dengan mencetak 8 gol dalam 2 laga terakhir. Hal ini membuktikan bahwa lini depan PSIS sudah bekerja dengan baik.

Dibandingkan 2 laga sebelumnya, PSIS kali ini akan melawan tim lebih kuat. PSIS harus bermain lebih efektif. PSIS bisa menyulitkan Persis di laga ini.

  • Rekor Pertemuan

Dua tim ini punya sejarah panjang di sepakbola Indonesia. Persis sudah 7 kali juara Perserikatan. Sementara itu, PSIS pernah juara Liga Indonesia di tahun 1999 lalu.

Lihat Juga:  Prediksi DEWA UNITED vs PERSIS SOLO 24 Juni 2022 Jam 16.00 WIB

Namun, Persis lama berada di kasta kedua. Hal ini membuat kedua tim ini jarang bertemu. Sejak tahun 2011 lalu, kedua tim ini bertemu 6 kali.

Rekor pertemuan kedua tim ini berjalan seimbang dalam 6 laga tadi. Dua laga berakhir dengan skor imbang. Empat laga lainnya, Persis dan PSIS sama-sama meraih 2 kali kemenangan.

  • Tren Permainan

Persis Solo sukses promosi ke Liga 1 di tahun 2021 lalu. Persis sukses menjadi juara Liga 2 tahun 2021 lalu. Persis terakhir kali bermain di kasta tertinggi di tahun 2007 lalu.

Tren permainan Persis cukup baik dalam 5 laga terakhir. Persis meraih 4 kemenangan dan sekali imbang. Pada laga sebelumnya, Persis ditahan imbang PSS Sleman dengan skor 0-0.

PSIS Semarang memulai ajang ini dengan cukup baik. PSIS banyak mendatangkan pemain baru, utamanya di lini depan. PSIS percaya diri menatap ajang ini.

Lima laga terakhir, PSIS Semarang meraih 2 kali kemenangan, 2 imbang dan sekali kalah. Dua laga terakhir di babak grup, PSIS Semarang mengumpulkan 4 poin. Terakhir, PSIS Semarang bermain imbang 2-2 saat melawan Dewa United.

Head to head PERSIS SOLO vs PSIS SEMARANG :

21/08/17 : LI2 PSIS Semarang 1 – 0 Persis Solo

06/07/17 ; LI2 Persis Solo 1 – 0 PSIS Semarang

31/05/14 : LI2 PSIS Semarang 1 – 1 Persis Solo

14/05/14 : LI2 Persis Solo 1 – 0 PSIS Semarang

01/03/11 : LI2 PSIS Semarang 3 – 0 Persis Solo

04/02/11 : LI2 Persis Solo 1 – 1 PSIS Semarang

Empat pertandingan terakhir PERSIS SOLO :

19/12/21 : LI2 Persis Solo 2 – 0 Sriwijaya

22/12/21 : LI2 Persis Solo 2 – 0 Persiba Balikpapan

27/12/21 : LI2 Persis Solo 2 – 1 Dewa United

30/12/21 : LI2 RANS Cilegon 1 – 2 Persis Solo

11/06/22 : PIP Persis Solo 0 – 0 PSS Sleman

Lihat Juga:  Prediksi BARITO PUTERA vs MADURA UNITED 25 Juni 2022 Jam 16.00 WIB

Lima Pertandingan Terakhir Dari PSIS SEMARANG :

20/03/22 : LI1 PSIS Semarang 3 – 3 Persita

24/03/22 : LI1 PSIS Semarang 0 – 4 Persipura

29/03/22 : LI1 Persela 1 – 2 PSIS Semarang

13/06/22 : PIP PSIS Semarang 6 – 1 Persita

17/06/22 : PIP Dewa United 2 – 2 PSIS Semarang

Prediksi Starting XI Dari PERSIS SOLO vs PSIS SEMARANG :

PERSIS SOLO ( 4-5-1) : Gianluca; Andri Ibo, Eky Taufik, Fabiano Beltrame, Gomes; A. Lestaluhu, C. Bhagascara, Gavin Kwan, M. Kanu, Sutanto Tan; Samsul Arif.

Pelatih : Jackson F. Thiago.

PSIS SEMARANG (4-3-3) : Fajar Setya, Wahyu Prasetyo, R. Saputro, T. Hidayat, Saniskara; E. Setiawan, Irfana, Eudardus Prasetya; H.Yulianto, Taisei Marukawa; Carlos Fortes.

Pelatih : Sergie Alexandre.

Prediksi Skor Dari PERSIS SOLO vs PSIS SEMARANG :

PERSIS SOLO 1 – 1 PSIS SEMARANG

Handicap : 1/4 : 0

Tips : PSIS SEMARANG


Tag dan Keyword Terkait:



COMMENTBOX



PROTIPS LAINNYA

AC Parma

AC Parma

Stadion Ennio Tardini LIHAT TIPS
Inter Milan

Inter Milan

Cardiff City

Cardiff City

Stadion Cardiff City Stadium LIHAT TIPS
Stoke City

Stoke City

AFGHANISTAN

AFGHANISTAN

Stadion Salt Lake LIHAT TIPS
KAMBOJA

KAMBOJA

FANSPAGE